Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Fakultas dan Jurusan UNU Cirebon (TERBARU)

Daftar Isi [show]

Soalskul.com - Daftar Fakultas dan Jurusan di Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Cirebon. Helo sobat skul, pada tulisan kali ini ulasan kami akan berbeda dari sebelumnya dimana untuk kali ini kami akan memaparkan ulasan tentang list fakultas dan program studi yang dimiliki oleh salah satu kampus favorit yang di Kota Cirebon yaitu UNU Cirebon. Untuk lebih lengkapnya simak ulasannya dibawah ya!!

Daftar Fakultas dan Jurusan UNU Cirebon (TERBARU)

Definisi Jurusan dan Fakultas

Sebelum membahas list fakultas dan jurusan di UNU Cirebon, ayo pahami dulu pengertian dari jurusan dan fakultas.

1. Jurusan

Dari yang dituliskan dalam KBBI mengartikan jurusan yaitu "Bagian dari suatu fakultas atau sekolah tinggi yg bertanggung jawab untuk mengelola dan mengembangkan suatu bidang studi, msl jurusan akuntansi, jurusan manajemen;". Dapat juga diartikan bahwa jurusan ialah wadah yang akan mendalami ilmu yang lebih menjurus seperti halnya prodi Hukum Tata Negara, Manajemen, Teknik Mesin dsb.

2. Fakultas

Dari yang dituliskan dalam KBBI mengartikan fakultas yaitu "Bagian perguruan tinggi tempat mempelajari suatu bidang ilmu yang terdiri atas beberapa jurusan". Dapat juga diartikan bahwa fakultas ialah wadah yang menaungi beberapa jurusan yang setipe seperti halnya Fakultas Agama Islam yang didalamnya terdapat jurusan Pendidikan Agama Islam, Ilmu Filsafat, Ilmu Hadist dsb.

Sejarah UNU Cirebon

Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon atau biasa disebut dengan singkatan UNU Cirebon ialah salah satu universitas favorit bagi calon mahasiswa baru khususnya di Kota Cirebon. Selain UNU Cirebon, Jawa Barat rupanya masih memiliki perguruan tinggi terkemuka lainnya seperti UIKA, UNIKOM Bandung, UNIBBA dsb.

UNU Cirebon adalah sebuah kampus dengan status Perguruan Tinggi Swasta (PTS) yang berada dalam lingkup salah satu organisasi islam terbesar di Indonesia yaitu Nahdlatul Ulama (NU). UNU Cirebon merupakan sebuah universitas yang berada dibawah naungan Yayasan Cahaya Putra Bangsa Cirebon. UNU Cireon telah berdiri sejak tanggal 16 September 2011.

Kampus ini didirikan di beberapa tempat yang berbeda dimana Kampus 1 berada di Jl.Sisingamangaraja No. 33, Kec. Lemahwungkuk, Kota Cirebon, Jawa Barat dan Kampus 2 berada di Jl.Cipto Mangunkusumo No.288, Kec.Kesambi, Kota Cirebon, Jawa Barat, Indonesia.

Daftar Fakultas dan Jurusan UNU Cirebon

Tanpa berlama-lama lagi, langsung saja berikut daftar fakultas dan jurusan di UNU Cirebon.

1. Fakultas Agama Islam dan Ilmu Filsafat
  • S1 Pendidikan Agama Islam
  • S1 Ilmu Filsafat

2. Fakultas Ekonomi
  • S1 Ekonomi Syari'ah
  • S1 Akuntansi

3. Fakultas Ilmu Komputer
  • S1 Sistem Informasi
  • S1 Teknik Informatika

4. Fakultas Hukum
  • S1 Ilmu Hukum

5. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
  • S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar
  • S1 Pendidikan Bimbingan dan Konseling
  • S1 Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi
  • S1 Pendidikan Fisika

6. Fakultas Teknologi Kelautan dan Perikanan
  • S1 Teknologi Pengolahan Hasil Perikanan
  • S1 Budidaya Perikanan

7. Fakultas Maritim
  • S1 Teknologi Penangkapan Ikan
  • S1 Teknik Mesin Perkapalan

Itulah tadi informasi singkat yang bisa kami sampaikan. Semoga ulasannya bisa membantu kalian dalam menemukan jurusan yang tepat. akreditasi, prodi baru, pendaftaran, beasiswa, fakultas hukum, akreitasi jurusan, brosur, biaya kuliah di unu cirebon, akreditasi, biaya kuliah universitas nahdlatul ulama cirebon. 
Bila artikel ini bermanfaat, jangan lupa share ke teman-teman kalian juga ya
Baca :
Show comments