Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Jurusan Politeknik Penerbangan Indonesia Curug (TERBARU)

Daftar Isi [show]

Soalskul.com - Daftar Prodi di Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI) Curug. Hei sobat skul, dalam memilih jurusan penting bagi kita menentukannya dengan tepat. Untuk memilih jurusan yang tepat kamu bisa melihat dari diri kamu kira-kira kamu handal dalam bidang apa, potensi diri apa yang kamu miliki, prospek kerja apa yang kamu harapkan dan sebagainya.

Dalan memilih jurusan yang tepat kamu juga bisa melakukan perbandingan jurusan dari beberapa kampus yang ingin kamu tuju dengan memilih mana yang terbaik. Nah sebagai bahan peryimbanganmu dalam mencari pilihan yang tepat untuk jurusan, kali ini kami akan mengulik secara tuntas mengenai list jurusan disalah satu kampus terbaik yang ada di Kota Tangerang yaitu PPI Curug. Untuk lebih lengkapnya langsung simak pembahasannya dibawah ya!!

Daftar Jurusan Politeknik Penerbangan Indonesia Curug

Pengertian Jurusan dan Fakultas

1. Fakultas

KBBI memberikan ari fakultas yaitu "Bagian perguruan tinggi tempat mempelajari suatu bidang ilmu yang terdiri atas beberapa jurusan dan dipimpin oleh dekan". Dari definisi diatas, dapat diperoleh kesimpulan bahwa fakultas ialah bagian dari perguruan tinggi yang didalamnya mencakup jurusan yang sama dalam cakupan ilmunya. Seperti halnya Fakultas Teknik yang didalamnya ada prodi Teknik Perminyakan, Teknik Geologi, Tekni Elektronika dsb.

2. Jurusan

KBBI memberikan arti jurusan yaitu "Bagian dari suatu fakultas atau sekolah tinggi yg bertanggung jawab untuk mengelola dan mengembangkan suatu bidang studi, msl jurusan akuntansi, jurusan manajemen;". Dari definisi diatas, dapat diperoleh kesimpulan bahwa jurusan ialah sebuah tempat yang mempelajari ilmu yang lebih menjurus seperti prodi Ekonomi Pembangunan, Psikologi, Ilmu Komunikasi dsb.

Sekilas Tentang PPI Curug

Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI) Curug atau biasa disebut PPI Curug ialah kampus yang telah lama beroperasi sejak tahun 1952. PPI Curug beralamatkan tepatnya di Jl. Raya PLP Curug, Serdang Wetan, Kec. Legok, Tangerang, Banten, Indonesia. 

Perguruan tinggi yang satu ini adalah salah satu kampus yang memiliki status sebagai Perguruan Tinggi Swasta (PTS). Tak hanya PPI Curug, Banten masih mempunya beberapa kampus yang juga tak kalah tenar yakni ada STIA Maulana Yusuf, UMJ, STKIP Setia Budhi dan lain-lain.

Berdirinya Politeknik Penerbangan Indonesia dimulai sejak tanggal 1 Juni 1952 dengan nama pertamanya yaitu Akademi Penerbangan Indonesia (API). API melakukan perubahan nama menjadi Lembaga Pendidikan Perhubungan Udara (LPPU) pada tahun 1969.

Perubahan nama kembali dilakukan pada tahun 1979 dengan nama barunya Pendidikan dan Pelatihan Penerbangan (PLP). Pada tahun 2000, PLP dirubah namanya kembali menjadi Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia (STPI). Setelah melewati banyak peningkatan status, kemudian pada tahun 2019 STPI di tingkatkan statusnya menjadi Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI). 

Daftar Jurusan di PPI Curug

PPI Curug kini baru mempunyai 10 buah program studi yang masih aktif. Tanpa berbasa-basi lagi, berikut daftar jurusan yang ada disini.
  1. D3 Teknik Mekanikal Bandar Udara
  2. D3 Teknik Bangunan dan Landasan
  3. D3 Penerbangan Aeronautika
  4. D3 Pertolongan Kecelakaan Pesawat
  5. D3 Operasi Bandar Udara
  6. D4 Penerbangan
  7. D4 Teknik Pesawat Udara
  8. D4 Teknik Navigasi Udara
  9. D4 Teknik Listrik Bandara
  10. D4 Lalu Lintas Udara

Itulah tadi pembahasan kami mengenai daftar jurusan di PPI Curug. Semoga ulasan ini bisa membantu kalian dalam menentukan jurusan dan kampus yang tepat nantinya. jurusan, pendaftaran, biaya politeknik penerbangan indonesia curug biaya, bandung, jurusan penerbangan untuk wanita, biaya sekolah marshalling, biaya kuliah teknik, sekolah tinggi penerbangan di indonesia, biaya stpi curug, kuota, profil, jurusan, prospek kerja, apakah, syarat masuk, pendaftaran ppi curug gratis, biaya sekolah smk penerbangan curug.
Bila artikel ini bermanfaat, jangan lupa share ke teman-teman kalian ya agar mereka juga bisa memperoleh manfaatnya
Baca :
Show comments